Home » Peristiwa » DC Meresahkan Masyarakat Kota Pekanbaru, LSM BARA-API Gelar Aksi Berdarah

DC Meresahkan Masyarakat Kota Pekanbaru, LSM BARA-API Gelar Aksi Berdarah

admin 01 Agu 2024 118

Gebrak.co – Pekanbaru : Ratusan massa dari Lembaga Swadaya Masyarakat Barisan Rakyat Anti Korupsi ( LSM BARA API) DPD Provinsi Riau, geruduk kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Perwakilan Riau Jalan Ahmad Yani Pekan Baru, Kamis (1/8) sekira pukul 10:00 WIB.

Kedatangan ratusan massa yang datang dengan mengendarai puluhan sepedamotor dan mobil membawa spanduk dan foster yang dikawal oleh pihak kepolisian, meminta dan mendesak OJK perwakilan Riau untuk bertindak tegas pada perusahaan-perusahan leasing pembiayaan mobil yang ada di RIAU.

Karena, selama ini PT yang bergerak dibidang pembiayaan mobil. Kerap menarik paksa mobil milik konsumen yang kreditnya menunggak. Tanpa adanya surat penyitaan dari Pengadilan Negeri Pekan Baru.

“Kami minta pada pihak OJK untuk segera melakukan penertiban dan penindakan pada perusahan – perusahaan PT leasing pembiayaan dan penagihan. Untuk tidak melakukan penarikan paksa pada mobil kreditur yang menunggak di Provinsi Riau ini, ” teriak Sekjend DPP LSM Bara Api Pusat, Afifuddin dalam orasinya.

“Bar pihak OJK ketahui. Saat ini tukang tarik (mata elang),debcolektor kerap melakukan penarikan mobil konsumen suruhan PT TAF secara paksa. Padahal mereka tidak ada surat perintah penarikan dari pengadilan atau Fidusia, ” tegas Afifuddin.

Saat orasi sedang berlangsung, secara tiba-tiba lima orang massa Bara Api melakukan aksi pecah kepala dengan gelas secara serentak. Akhirnya darah segar berceceran diwajah para pendemo.

Demi Masyarakat, jangankan darah, nyawa pun siap kami tumpahkan untuk mencari keadilan pada masyarakat yang ditindas oleh pihak leasing PT. TAF yang menggunakan jasa Debt Colector (DC) dan Pihak OJK harus berani menindak tegas pada perusahaan-perusahan pembiayaan mobil yang bertindak sewenang wenang pada kreditur, ” teriak Sariawan Siregar salah seorang masa aksi pecah kepala.

Tidak beberapa lama, perwakilan dari pihak OJK Perwakilan Riau, Muhammad Taufik langsung menerima massa DPS LSM Bara Api Riau.

Dalam jawabannnya didepan massa, Muhammad Taufik mengaku akan melakuan penindakan dalam kasus ini.

“Kami akan melakukan penindakan dan kami sudah menerima laporan rekan rekan LSM Bara Api Riau secara resmi. Mungkin dalam waktu dekat ini, kami akan panggil pihak PT. TAF, ” ujar Taufik.

Puas mendengar jawaban pihak OJK, massa akhirnya melanjutkan aksinya ke Mapolda Riau. Di Polda Riau, massa yang ditemanin korban penarikan paksa mata elang, secara resmi melaporkan para debcolektor ke Polda Riau yang diterima oleh SPKT yang piket.

Comments are not available at the moment.

Sorry, the comment form has been disabled on this page/article.
Related post
Bea Cukai Batam Gagalkan Penyelundupan Spare Part Bekas Dari Luar Negeri

admin

11 Jun 2024

Batam, Gebrak.co-  (11/06/2024). Bea Cukai Batam berhasil gagalkan upaya penyelundupan di Pelabuhan Batu Ampar, Batam, Kepulauan Riau pada Rabu (29/05). Berdasarkan informasi yang diolah oleh unit pengawasan Bea Cukai Batam, terdapat perusahaan yang akan menyelundupkan spare part motor Harley Davidson ke wilayah Batam. “Pada hari Rabu tanggal 29 Mei 2024 petugas Bea Cukai Batam mendapatkan …

Masyarakat Kecewa Jalan Milik RAPP Penghubung Pangkalan Kerinci Desa Makmur Tak Kunjung Diperbaiki

admin

17 Mei 2024

Pelalawan – Gebrak.co , Masyarakat Kecamatan Pangkalan Kerinci kecewa dengan PT RAPP perusahaan kertas terbesar di Asia Tenggara milik dari Sukamto Tanoto, pasalnya jalan penghubung antara Desa Makmur ke Pangkalan Kerinci dan sebaliknya, saat ini rusak parah, terdapat banyak lubang dan sangat membahayakan pagi pengguna jalan tersebut. Pantauan media ini di lapangan jalan aspal yang …

Warung Remang-Remang Km 2 di Jalan Koridor Kembali Beroperasi, Warga Siap Tutup Paksa

admin

04 Mei 2024

PELALAWAN – GEBRAK.CO – Warga RT 08/11 dan Warga RT 06/11 yang berada di Jalan Raja Ujung benar-benar dibuat geram dengan keberadaan warung remang-remang yang berada di KM 2. Pasalnya, sampai larut malam bahkan dinihari sekitar pukul 02.00 WIB, bunyi suara musik masih terdengar dengan volume yang maksimal. Padahal sudah beberapa kali, keberadaan warung remang-remang …

Antisipasi Terjadi Pungutan Liar, Polsubsektor Pelalawan Gelar Sosialisasi Saber Pungli

admin

12 Mar 2024

Pelalawan, gebrak.co – Menghindari terjadinya praktek pungutan liar ( Pungli ) yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, Polsubsektor Pelalawan jajaran Polres Pelalawan laksanakan sosialisasi Saber Pungli. Sosialisasi dilaksanakan oleh Personil Piket Yanmas Polsubsektor Pelalawan Aipda Hendro Panjaitan bersama rekan Bripka Rusdi pada hari Selasa, (12/03/2024). Sasaran sosialisasi adalah seluruh lapisan masyarakat seperti pengemudi …

Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Lintas Kerumutan Makan Korban Pelajar di Bawah Umur.

admin

27 Jan 2024

Pelalawan – gebrak.co Seorang remaja berinisial AS (16) meninggal dunia usai menabrak truck colt diesel BM 9341 BO yang datang dari arah berlawanan, Rabu (24/1/2024) sore. Kasat Lantas Polres Pelalawan AKP Akira Ceria, S.I.K, M.M mengatakan, dua orang pelajar yang mengendarai sepeda motor tanpa plat datang dari menabrak truk colt diesel BM 9341 BO di …

Pencemaran Lingkungan Akibat Bocornya Limbah PKS PT SLS Tak Tersentuh Hukum,Kinerja DLH Kabupaten Pelalawan Dipertanyakan

admin

23 Jan 2024

Pelalawan || gebrak.co Kasus lingkungan berat kembali terjadi di areal perkebunan PT. Astra Agro Lestari Tbk (PT. SLS) Pangkalan Lesung Pelalawan Riau. Pipa jalur limbah jebol dan limbah meluap ke Sungai Tanglo. Kejadian tersebut terjadi Senin. 22 Januari 2024, pukul 13.00 WIB di Afdeling Delta Blok 14/15. Saksi mata Sudir warga Tanglo Genduang mengatakan, pipa …

Silahkan pilih kategori yang ingin ditampilkan. Setting pada Megazine > Sidebar Setting > Sidebar Categories